Kaimana – Kamis 31 April 2022 bertempat di pelabuhan kaimana .Sebelum diberangkatkan, peserta Catam dikumpulkan selanjutnya mengikuti apel pengecekan sekaligus pengarahan oleh Dandim 1804/Kaimana Letkol Inf Chairi Suhanda di Pelabuhan Kaimana
Pemberangkatan Catam gelombang ke-1 Tahun Anggaran 2022 dengan menggunakan Kapal Laut dari Kaimana menuju Fak FAK dan FAK FAK menuju Sorong menggunakan KM Erana.
Peserta Catam TNI AD diantar oleh anggota Kodim 1804/ Kaimana yakni Sertu Sukandam.
“Dikatakan bahwa, orang tua calon casis dikmata harus benar-benar mempersiapkan anak-anaknya dari jauh-jauh hari sebelum tes kalau mau lulus,“ tegas Dandim.
“Kita jangan nengharapkan bantuan dari siapa-siapa. Kita harus benar-benar mempersiapkan diri dari jauh-jauh hari sebelum tes. Yang paling penting kita harus mempersiapkan diri anak-anak kita. Kalau benar-benar kita sudah persiapkan diri, jangankan daftar Tamtama atau Bintara Perwira pun bisa,” Terangnya. (*)
Editor: A2W