Sinergitas Babinsa Koramil-02/Mattiro Sompe Kodim 1404/Pinrang dan Bhabinkamtibmas Pantau Tempat Wisata Pantai

Senin, 11 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pinrang_ Babinsa Koramil-02/Mattiro Sompe Kodim 1404/Pinrang Serma Muhajir dan Bhabinkamtibmas Polsek Mattiro Sompe Brigpol Bahlintar menunjukkan kepedulian terhadap keselamatan warga dengan melaksanakan pemantauan aktifityas warga yang sedang berwisata di pantai harapan Ammani di Desa Ammani Kecamatan Mattiro Sompe Kabupaten Pinrang Provinsi Sulawesi Selatan, (11/12/2023).

Kegiatan yang dilaksanakan oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas tersebut bertujuan intuk memastikan tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan saat warga mandi-mandi di pantai.

“Kami Babinsa dan Bhabinkamtibmas melaksanakan pemantauan aktifitas warga yang berwisata di pantai karena di pantai ini sudah sering terjadi warga hanyut oleh ombak saat mandi-mandi. Jadi kami disini menghimbau warga untuk berhati-hati dan selalu mengawasi anggota keluarganya terutama yang masih anak-anak”, ujar Serma Muhajir.

Arman salah seorang warga yang sedang berwisata di pantai harapan ammani mengaku merasa tenang dan nyaman dengan adanya Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang mengawasi dan mengingat warga untuk selalu menjaga keluarganya, karena saat ini sudah memasuki musim hujan sehingga ombak makin besar.

“Saya mewakili warga yang sedang berwisata mengucapkan terima kasih atas pengawasan yang dilakukan oleh bapak Babinsa dan Bhabinkamtibmas, kami semua merasa tenang dengan adanya aparat yang memantau aktifas warga di pantai”, ujarnya.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru