“Ratusan Warga Binaan Lapas Garut Laksanakan Sholat Istisqa Berjamaah”

Jumat, 1 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lapas Garut menggelar Sholat Istisqa’ berjamaah. Kegiatan yang digelar di lapangan Lapas Garut ini diikuti oleh ratusan warga binaan dan petugas. Jum’at, (01/09).

Acara diawali dengan dzikir akbar dilanjutkan dengan Shalat Istisqa’, dan diakhiri dengan khutbah oleh Staf Pembinaan, Ustadz Useng Kamaludin.

Kasubsi Registrasi dan Bimkemas, Rengga Dwi mengatakan, “Ini merupakan bentuk pembinaan bagi warga binaan, sekaligus menumbuhkan rasa peduli terhadap kondisi kekeringan serta kebakaran lahan di beberapa titik khususnya TPA Sarimukti Jawa Barat, yang sangat mengganggu kehidupan masyarakat. Semoga dengan Sholat ini, Alloh SWT menurunkan hujan sehingga kekeringan yang melanda dapat teratasi”, pungkasnya.

Dirinya berharap, semoga hujan tidak hanya turun di wilayah Jawa Barat, namun juga di wilayah dimana kekeringan melanda, serta pada umumnya di wilayah Indonesia.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru