Rapat Internal, Kakanwil Kemenkumham Sulteng Minta Jajaran Keimigrasian Tingkatkan Kinerja Dengan Inovasi dan Layanan Humanis

Senin, 18 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALU_Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sulawesi Tengah (Kakanwil Kemenkumham Sulteng) Budi Argap Situngkir minta jajaran Keimigrasian tingkatkan kinerja dengan inovasi dan layanan yang humanis.

Hal itu disampaikan Kakanwil yang saat itu didampingi oleh Pelaksana Tugas Kepala Bagian Umum Abraham Hariyanto, para pejabat Administrator dan Pengawas lingkup Divisi Keimigrasian serta Kepala Sub. Bagian Pengelolaan Keuangan dan Barang Milik Negara Dyah Ayu Puspitasari di Ruangan Divisi Keimigrasian.

“Penting untuk kita bersama terus menciptakan budaya kerja yang berpedoman pada tata nilai kita, bekerja di zaman sekarang mesti perbanyak mengumpulkan berbagai inspirasi guna menciptakan inovasi,” kata Kakanwil, Senin, (18/9) pagi.

Menurutnya, di era sekarang, layanan keimigrasian bukan hanya berfokus pada penindakan orang asing saja. Namun, mesti dirangkaikan dengan pelayanan humanis, wujudkan Kemenkumham terpercaya dimasyarakat adalah tujuan bersama.

“Kita mau segala kegiatan dan penyerapan anggaran mesti terealisasi dengan sebaik-baiknya, bukan hanya berfokus penindakan saja, namun kita mesti memberikan pengawasan dan penindakan itu dengan penuh humanis. Ciptakan kepercayaan yang baik untuk masyarakat,” pungkasnya.

Kegiatan itu berlangsung atraktif, seluruh peserta rapat mengajukan berbagai aspirasi serta pandangan dalam peningkatan pelayanan keimigrasian di seluruh wilayah Sulawesi Tengah.

Humas Kanwil Kemenkumham Sulteng

Cq. Kasubag HUMAS, RB & TI
ASMAN (0812-8503-0451)

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru