Maros – Untuk menjaga kebugaran tubuh, Babinsa Desa Tenrigangkae Serma Andi ZR mengajak warga binaanya dan Karang Taruna untuk Senam Bugar bersama di Desa Tenrigangkae Kec. Mandai Kab. Maros. Minggu, (25/6/2023).
“Walaupun tak memiliki tempat senam yang luas, mereka menikmati senam bersama walau di jalan tengah Sawah”, ucap Babinsa.












