Dandim 0116/Nagan Raya Resmikan Posramil Tadu Raya yang Baru

0
47

Nagan Raya, – Resmikan Kantor Posramil Tadu Raya di desa Alu Bata Kecamatan Tadu Raya Kabupaten Nagan Raya Di Resmikan Langsung oleh Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Tony Setyo Widodo dan Danpos Ramilnya di Pimpin Langsung Peltu M. Fahrur Rozi , Rabu (01/02/2023)

Peresmian dan pelantikan tersebut selain tokoh masyarakat dan agama juga di hadiri oleh Camat Tadu Raya, Camat Tadu Raya, Kapolsek Tadu RAyae, dan, Kepala Desa se Kecamatan Tadu Raya, dan seluruh Anggota Babinsa POsramil Tadu Raya.

Adapun rangkaian kegiatan dan susunan Acara, persiapan, Laporan perwira upacara, penghormatan kepada Dandim 0116/Nagan Raya, Amanat Dandim 0116/Nagan Raya pada pidatonya, mengucap rasa bersyukur kepada Allah swt atas rahmat dan karunianya dan rasa terimakasih kepada masyarakat yang sudah memberikan tempat baik dijadikan pos Ramil, Ungkap nya.

Sementara itu Peltu M. Fahrur Rozi mengatakan bahwa sesuai dengan tugas pokok TNI, dan Undang-Undang No 34 Tahun 2004 Tentang TNI untuk Menegakan kedaulatan negara, mempertahankan keutuhan wilayah NKRI.

Salah seorang tokoh masyarakat, mengatakan bahwa Moment telah lama di tunggu dimana masyarakat juga telah lama mengharapkan kehadiran kantor baru yang dulu sering terkena banjir setiap tahunnya Posramil Tadu Raya. Ungkap warga yang di temui di sela sela acara yang berlangsung. ***