Cegah Stunting Ketua Persit KCK Cabang XXXII Bersama Koramil 1703-02/Tigi Serahkan Bantuan Makanan Tambahan Bergizi Untuk Anak – Anak Balita Dan Susu Formula Nutricia Lactamil Untuk Ibu Hamil

Selasa, 28 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deiyai, – Kodim 1703/Deiyai. Sebagai wujud Nyata Implementasi mendukung Perintah dari Bapak KASAD, Malalui program Percepatan Penurunan Stunting. Kodim 1703/Deiyai. Serahkan Paket Makanan Tambahan bergisi dan Susu Formula. untuk Anak Stunting dan Ibu Hamil, Paket Makanan Tambahan tersebut diserahkan langsung oleh Ketua Persit KCK Cabang XXXII. Bersama Anggota Babinsa Koramil 1703-02/Tigi. Serta Persit KCK Cabang XXXII. di wilayah Kabupaten Deiyai. Bertempat di Lapangan Thomas Ady. Kampung Idege. Distrik Tigi. Kab. Deiyai. Prov. Papua Tengah. Selasa, 28/11/2023.

Kegiatan penyerahan Bantuan Bantuan Paket Makanan Tambahan Bergizi kepada Anak Balita, Berupa : Bubur Kacang Hijau, Telur rebus, serta Paket Sneck Serta Pembagian Susu Formula ” Nutricia Lactamil ” dalam membantu penuhi kebutuhan nutrisi di Masa kehamilan, dalam kegiatan pembagianya di Serahkan langsung oleh Ibu Ketua Persit KCK Cabang XXXII. Ny. I Wayan Dedi Suryanto S.E, di Dampingi Danramil 1703-02/Tigi. Mayor Czi Jarman Dabang. Beserta Seluruh Anggota Babinsa Koramil 1703-02/Tigi. Dan Persit KCK Cabang XXXII

Stunting merupakan fenomena kekurangan gizi yang menyasar pada anak – anak Balita, sehingga dampaknya sangat mempengaruhi tumbuh kembang dan kecerdasan sang anak. Kondisi kekurangan gizi ini lazimnya terjadi semenjak Bayi dalam kandungan sampai pada masa awal setelah Bayi lahir. Akan tetapi, Stunting baru terdeteksi atau terlihat saat usia anak menginjak angka 2 Tahun atau lebih. Untuk itulah, dengan demikian kita turut bertanggung jawab akan pencegahan Stunting.

Dandim 1703/Deiyai. Letkol Inf. I Wayan Dedi Suryanto S.E, menyikapi Perintah dari Bapak KASAD, bahwa Pemberian Bantuan tambahan Makanan bergizi Berupa : Bubur Kacang Hijau, Telur rebus, serta Paket Sneck Serta Pembagian Susu Formula ” Nutricia Lactamil ” dalam membantu penuhi kebutuhan nutrisi di Masa kehamilan, bertujuan untuk memenuhi asupan gizi bagi anak – anak Balita dan Ibuk Hamil, yang merupakan salah satu langkah strategis dalam memerangi Stunting dengan harapan kualitas tumbuh kembang anak dapat optimal dan memiliki status fisik yang baik Maka dari itu, pengentasan anak Stunting merupakan program nasional yang perlu Kita dukung dan sukseskan secara bersama – sama agar bisa ditekan seminimal mungkin. Kepada penerima bantuan, semoga ini bermanfaat dan bisa mencukupi kebutuhan protein bagi sang anak. Jangan dilihat dari berapa nilainya, akan tetapi ini merupakan rasa kepedulian Kami dari Satuan Angkatan Darat Khususnya Kodim 1703/Deiyai. sebagai Pelopor mengatasi kesulitan rakyat di Wilayah Kab. Deiyai”, Jelas Dandim Letkol Inf. I Wayan Dedi Suryanto S.E

Sementara itu, Ibu Ketua Persit KCK Cabang XXXII. Ny. I Wayan Dedi Suryanto S.E, Megungkapkan Percepatan Penurunan Stunting dengan memberikan Paket Bantuan makanan tambahan Bubur Kacang Hijau, Telur rebus, serta Paket Sneck hal ini bertujuan untuk memenuhi Asupan gizi bagi anak – anak Balita, yang rentan agar terhindar dari resiko Stunting. dan sebagai tindakan pencegahan kita juga menyerahkan bantuan berupa Susu Formula ” Nutricia Lactamil ” dalam membantu penuhi kebutuhan nutrisi Ibuk hamil di Masa kehamilan, agar disaat ibu hamil dan menyusui bayi, sehingga Kita bisa mencegah terjadinya Kasus Stunting,” ungkap, Ny. I Wayan Dedi Suryanto SE.

Danramil 1703-02/Tigi. Mayor Czi Jarman Dabang. Menambahkan Kegiatan Pemberian bantuan memberikan Paket Bantuan makanan tambahan ini bertujuan untuk memenuhi asupan gizi bagi anak – anak Balita. Serta sebagai wujud nyata dukungan Kodim 1703/Deiyai. Dalam Hal ini Jajaran Koramil 1703-02/Tigi. ikut andil mensukseskan kegiatan tersebut dalam menanggulangi Stunting. pada anak – anak di Wi

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru