Bersama Petugas PPL Babinsa Juata Permai Dampingi Petani Diwilayah.

Jumat, 18 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tarakan – Sebagai wujud peran aktif TNI dalam meningkatkan ketahanan pangan diwilayah, Koptu Junjungan Simanjuntak Babinsa Koramil 0907/04 Tarakan Utara bersama PPL melakukan pendampingan kepada petani warga binaan.

Pendampingan ini dilakukan terhadap Rudi warga binaan yang memanfaatkan lahan miliknya dengan menanam semangka di wilayah RT.01 Kel.Juata Permai,Jumat(18/08/2023).

Dalam kesempatan tersebut,selain melakukan pemeriksaan kandungan PH dan tingkat keasaman tanah,petugas PPL bersama Babinsa juga memberikan penyuluhan bagaimana cara – cara merawat tanaman yang baik dan benar.

Koptu Juntak (Sapaan akrabnya) dalam kegiatan pendampingannya juga berpesan agar selalu melakukan perawatan tanaman secara rutin dengan membersihkan lahan dari rumput liar yang dapat menggangu tumbuh kembangnya tanaman, sehingga dimasa panen nantinya dapat menghasilkan buah yang memuaskan.

“Tidak hanya melakukan pendampingan, kita menganjurkan untuk melakukan penyemprotan hama agar tanaman tetap subur dan jauh dari serangan hama penyakit yang mehambat tumbuh kembang tanaman,” ujarnya usai kegiatan.

Lanjutnya,Kami Babinsa sebagai pengemban tugas di wilayah bekerja sama dengan PPL pertanian mempunyai peran yang penting dalam memajukan dan meningkatkan sektor pertanian masyarakat.

Dengan cara terjun langsung mendampingi di lapangan, kami selalu memberikan arahan, motivasi, dorongan semangat serta memberikan pengetahuan pertanian kepada petani. Sehingga harapan nya produksi hasil padi nya bisa terus meningkat,tuturnya.

Ia menambahkan,bahwa Pendampingan yang di lakukan kepada petani ini akan terus berlanjut mulai dari pengolahan lahan, pembibitan, penanaman, pemupukan, perawatan tanaman, sampai dengan masa panen selesai,pungkasnya.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru