Babinsa Koramil Kelara Lakukan Pendampingan Pendistribusian Bantuan Pupuk Dari Kementerian Pertanian

Kamis, 23 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JENEPONTO – Babinsa Koramil 04 Kelara Kodim 1425 Jeneponto Serma Makkasang, melaksanakan pendampingan Kelompok Tani penerima bantuan Pupuk NPK Pupindo dari Kementerian Pertanian RI Tahun 2024, bertempat di Kantor Pasar Hewan Tolo Lingkungan Tolo Pasar Kelurahan Tolo Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto, Kamis, 23/05/2024.

Dalam kegiatan ini langsung diawasi dari Babinsa, yang mana harapannya dengan bantuan ini bisa menambah moril dan mengurangi beban petani didalam pengelolaan lahan petani, sehingga di dalam penyelenggaraan pembagiannya tepat sasaran dan bisa langsung dirasakan masyarakat.

Serma Makkasang mengatakan pendampingan dan pengawasan yang dilaksanakan tersebut agar pendistribusian dan pembagian bantuan pupuk kepada petani berjalan dengan lancar dan tepat sasaran.

“Kami berharap petani tidak merasa dirugikan dalam pelaksanaan pembagian pupuk, hal tersebut guna mewujudkan program ketahanan pangan Nasional.”

Disamping itu juga harapannya dengan adanya bantuan ini warga masyarakat khusunya petani bisa terbantu, dan bisa menjadi pendorong untuk mencapai hasil yang maksimal dan bisa meningkatkan taraf hidup ekonomi masyarakat kedepan.Ungkap Babinsa Serma Makkasang.

(Pendim 1425/Jeneponto).

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru