Babinsa Koramil 1405-05/Malluserasi sebagai Pembina Upacara Berdera di SMK Negeri 3 Barru

Senin, 6 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KODIM 1405/PAREPARE, BARRU — Bintara pembina desa (Babinsa) koramil 1405-05/Malluserasi Serka Irwan, S.H Babinsa, sebagai pembina upacara bendera
di SMKNeg 3 Barru Desa Bojo Kecamatan Mallusetasi Kabupaten Barru, dan dihadiri Kepala Sekolah SMKN 3 Barru dan Para Guru dan Staf SMKN 3 Barru pada hari senin (06/3/2023).

Adapaun amanat Babinsa yang di sampaikan pada intinya,”saya mengajak kita semua tak henti² nya selalu mengucap syukur kepada Allah SWT pagi hari ini kita dapat melaksanakan Upacara Bendera dengat hikmat, Upacara Bendera ini bukanlah kegiatan seremoni belaka tetapi wujud penghormatan atas jasa dan pengorbanan para pahlawan yang telah berjuang guna menjadi Bangsa yang merdeka dan Berdaulat.

Agar dapat menanamkan sikap disiplin dan menumbuhkan jiwa kepemimpinan serta mempartebal rasa Nasionalisme selaku genarasi penerus yang cinta akan tanah air”,

Babinsa menambahkan, agar Siswa(i) yang kami banggakan tingkatkan motivasi belajar yang tinggi untuk menimbah ilmu baik itu secara teori maupun praktek dimana Sekolah Kejuruan ini memberi bekal skill kepada Siswa(i) dari jurusan masing² untuk menyiapkan diri menuju kedunia kerja bahkan berpeluang menciptakan lapangan kerja secara mandiri.

Selain lingkungan sekolah ada lingkungan sosial, tentunya pengaruh pd lingkungan sosial sangat kompleks dan potensi besar berdampak kepada perbuahan sikap dan prilakunya baik itu secara  psikis maupun mental, olehnya itu pahami lingkungan dan atau kawan pergaulan hindari hal yang berpotensi menjerumuskan yang akan dapat merusak masa depannya kelak.

Terima kasih atas perhatiannya menutup amanat sy dengan ungkapan” Tidak ada keberhasilan yg instan tetapi semua melalui proses”, ucap babins dalam amanatnya (Dal/Pen).

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru