Babinsa Koramil-04 Kodim 1404/Pinrang Jemput Warga Yang Meninggal di RSU Lasinrang Pinrang

Kamis, 31 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mendapat kabar salah satu warganya meninggal dunia di RSU Lasinrang Pinrang, Babinsa Koramil-04 Kodim 1404/Pinrang Sertu Sudirman menjemput jenasah warga tersebut dan ikut mengantar ke rumah duka di Lingkungan Amassangan Timur Kelurahan Laleng Bata Kecamatan Paleteang Kabupaten Pinrang Provinsi Sulawesi Selatan, (31/08/2023).

Diketahui bahwa bapak Latafi (65) tahun adalah satu warga di wilayah binaan yang menjadi tanggungjawab Babinsa Sertu Sudirman yang meninggal dunia di RSU Lasinrang Kabupaten Pinrang karena sakit.

Sertu Sudirman mengungkapkan bahwa kegiatan menjemput jenasah warag tersebut dilakukan sebagai wujud kepedulian dan ungkapan bela sungkawa terhadap warganya yang sedang Berduka.

Selain menjemput jenasah di RSU Lasinrang dan diantar kerumah duka, Sertu Sudirman juga terpantau membantu memikul keranda jenazah dan mengantarkan hingga ke pemakaman umum sebagai wujud penghormatan terakhir kepada jenazah.

“Hal ini kami dilakukan sebagai wujud kepedulian terhadap warga di wilayah binaan yang selama ini sudah terjaln tali silaturahmi yang cukup erat”, uangkap Sertu Sudirman.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru