Babinsa dan Persit Koramil Kimaam Kembali Beraksi Beri Makanan Bergizi Kepada Anak di Kampung Kiworo

Rabu, 22 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Setelah beberapa kali memberikan makanan tambahan bergizi kepada anak-anak, kali ini Babinsa dan Persit Koramil 1707-09/Kimaam Kodim 1707/Merauke kembali menggencarkan aksinya memberikan puluhan paket makanan tambahan bergizi kepada anak-anak Kampung Kiworo Distrik Kimaam Kabupaten Merauke – Papua Selatan.

Dalam pelaksanaannya pemberian makanan tambahan bergizi tersebut dilaksanakan secara terpusat di Balai Kampung Kiworo yang turut didampingi oleh Kelompok Posyandu Kampung Kiworo. Rabu (22/11/2023).

Komandan Kodim 1707/Merauke Letkol Inf Bayu Kriswandito, S.Hub. Int., M.H.I. melalui Danramil 1707-09/Kimaam Kapten Inf Nurmadi menyampaikan bahwa kegiatan pemberian makanan tambahan bergizi kepada anak-anak Kampung Kiworo yang dilakukan oleh Babinsa dan Persit Koramil Kimaam sebagai upaya dalam pencegahan stunting yang saat ini terjadi diberbagai wilayah di Indonesia.

“Pemberian makanan tambahan bergizi kepada anak-anak Kampung Kiworo yang dilakukan oleh Babinsa dan Persit Koramil Kimaam diharapkan dapat membantu dalam memenuhi asupan gizi anak/balita yang beresiko stunting sehingga tidak mengalami stunting”. ungkap Danramil Kimaam Kapten Inf Nurmadi.

Selain mendapatkan makanan tambahan bergizi seperti saat ini, kami juga berharap kepada semua orang tua yang memiliki anak maupun balita termasuk ibu hamil harus lebih aktif dan peduli lagi untuk mengikuti Posyandu yang dilaksanakan secara rutin setiap bulannya sehingga anak/balita memiliki kesehatan dan perkembangan pertumbuhan yang baik.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru