Maros – Antisipasi memasuki musim hujan, Babinsa Desa Laiya Serka Muhammad Idris bersama masyarakat secara bergotong royong membersihkan saluran air yang tertimbun tanah yang dapat mengakibatkan air meluap ke jalan raya. Kegiatan ini berlangsung di Desa Laiya , Kec. Cenrana, Kab. Maros. Minggu (12/11/2023).












