Kunjungan Kerja Danrem 141/Toddopuli Beserta Rombongan Ke Kodim 1404/Pinrang

Rabu, 22 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Korem 141/Toddopuli Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE., M.M. didampingi Ketua Persit KCK Koorcab Rem 141/Tp Ny. RR. Endang Sugeng Hartono beserta rombongan melaksanakan kunjungan kerja ke Kodim 1404/Pinrang, Rabu (2/11/2023).

Sebelum berkunjung ke Kodim 1404/Pinrang, malam harinya dilaksanakan acara ramah tamah penyambutan Danrem 141/Toddopuli dan Ketua Persit KCK Koorcab Rem 141/Tp di rumah jabatan Bupati Pinrang oleh Bupati Pinrang Andi Irwan Hamid S. Sos bersama Muspida Pinrang.

Dalam kunjungannya ke Kodim 1404/Pinrang, Danrem 141/Toddopuli Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE., M.M. Ketua Persit KCK Koorcab Rem 141/Tp Ny. RR. Endang Sugeng Hartono beserta rombongan disambut oleh Dandim 1404/Pinrang Letkol Inf Aris Barunawan S.I.P., M.I.P., dan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXIX Dim 1404/Pinrang Ny. Afrida Barunawan beserta  personel Kodim 1404/Pinrang.

Rangkaian kegiatan Danrem 141/Toddopuli Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE., M.M. Ketua Persit KCK Koorcab Rem 141/Tp Ny. RR. Endang Sugeng Hartono di Kodim 1404/Pinrang antara lain rangkaian acara penyambutan diantaranya pengalungan bunga dan tarik Paduppa, penyerahan bingkisan kepada anak-anak TK Kartika Hasanuddin Kodim 1404/Pinrang, pengarahan kepada Prajurit, ASN dan Persit jajaran Kodim 1404/Pinrang, peninjauan ketahanan pangan Kodim 1404/Pinrang dan Baksos kepada anak penderita Stunting dan kepada Dhuafa di Aula Kodim 1404/Pinrang serta meninjU pembangunan subur bor di Kecamatan Mattiro Bulu.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru