Dandim dan ketua Persit KCK Dim 1405 sambut Kedatangan Ketua Persit KCK Daerah XIV/Hasanuddin di Stasiun Kereta Api Garongkong

Senin, 11 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KODIM 1405/PAREPARE–Kedatangan Ny. Desi Totok Imam, M.BA (Ketua Persit KCK Kodam XIV/Hsn) dan Rombongan di Stasiun Kereta Api Garongkong di sambut langsung oleh Letkol Inf Hastiar Hatta, S.I.P (Dandim 1405/Parepare) dan di dampampingi, Ika Hastiar (Ketua Persit KCK Cab. XL Dim 1405).

Dimana kedatangan Ny. Desi Totok Imam, M.BA (Ketua Persit KCK Kodam XIV/Hsn) dan Rombongan tiba di Stasiun Kereta Api Garongkong dengan menggunakan Kereta Api Andalan Celebes 1 yang bertempat Jalan Andi Mattalatta Kelurahan Mangempang Kecamatan Barru Kab. Barru senin (11/9/2023).

Sebelum meninggalkan Stasiun Kereta Api Garongkong menuju ke Mako Yonif 721/Makkasau Ny. Desi Totok Imam, M.BA Ketua Persit KCK Kodam XIV/Hsn menyampaikan” terima kasih Bapak Dandim dan ketua Persit Persit KCK Cab. XL Dim 1405 beserta Personil Kodim 1405/Parepare dan Anggota Persit KCK yang sudah menyambut kami dan menjamu kami dengan sangat baik di Stasiun Kereta Api Garongkong” ucap Ketua Persit KCK Kodam XIV/Hsn.

Adapun turut hadir dalam kedatangan Ketua Persit KCK Kodam XIV/Hsn dan Rombongan di Stasiun Kereta Api Garongkong di antaranya Letkol inf Utyu Syamsul Komar (Kasbrig brigif 11/BS), Mayor Inf Aris Surya (Pabung Kodim 1405/Parepare), Kompol H. Muh. Anwar, S.Sos (Kapolsek Barru), Kapten Inf. Basri (Danramil 1405-06/Barru), Kapten Inf. James (Pasi Intel Brigif 11/BS), para Danramil 1405/Parepare, Ibu Ketua Persit KCK Cabang XII Brigif 11/Badik sakti Ny. Sita Yulianita dan para Prasarana Stasiun KAI Garongkong.

Dimana Ketua Persit KCK Kodam XIV/Hsn dan rombongan akan melanjutkan perjalanan menuju Mako Yonif 721/Makkasau menggunakan 2 (Dua) Mini Bus, 2 (Dua) Bus dan Foraider,(Dal/pen).

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru