Pengendalian dan Penanganan PMK, Babinsa Koramil 05/Batang Pendampingan Pengawasan dan Pemeriksaan Hewan Ternak

Minggu, 23 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JENEPONTO – Upaya pengendalian dan penanganan merebaknya virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Babinsa Sertu Yawing anggota Koramil 05/Batang Kodim 1425/Jeneponto Korem 141/Toddopuli Kodam XIV/Hasanuddin, melaksanakan pendampingan pengawasan dan pemeriksaan hewan ternak potong.

Babinsa Sertu Yawing bersama Bersama Tim Satgas PMK Jeneponto, melakukan Pengawasan dan pemeriksaan terhadap Kapal KLM. Jabal Rahmat dari Pelabuhan Sapeh Kabuoaten Bima Provinsi NTB dengan muatan 25 ekor Kerbau dan 87 ekor Kuda, di Pelabuhan Bungeng Desa Bungeng Kecamatan Batang Kabupaten Jeneponto. Sabtu, 22/07/2023.

Babinsa Sertu Yawing menyampaikan tujuan kegiatan ini sebagai upaya dalam mendukung program pemerintah pusat dan daerah, tentang mitigasi bencana hewan ternak potong yang rentan terinfeksi PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) dalam rangka pengawasan dan penegakan Bio Security pada hewan ternak yang masuk melalui jalur laut pelabuhan Bungeng Kabupaten Jeneponto, ucap Babinsa.

Tim Satgas juga melakukan pemeriksaan manifes/testing dan penyemprotan Disinfektan terhadap ABK dan ternak, guna memutus rantai penyebaran Virus PMK, ke wilayah Provinsi Sulawesi Selatan khususnya Kabupaten Jeneponto, jelas Babinsa.

Ia pun menambahkan dari hasil pemeriksaan secara Fisik, tidak ditemukan gejala klinis sebagai media penyebar Virus PMK, sehingga dilanjutkan dengan Vaksinasi di kandang pemilik ternak masing-masing. Pungkas Sertu Yawing.

Penulis : Sertu Irfan (Penerangan Kodim 1425/Jeneponto).

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru