Pangdam XIV/Hsn Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran

Senin, 3 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pare Pare — Pangdam XIV/ Hsn Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr(Han) menyalurkan bantuan sembako melalui Kodim 1405/Pare pare, Korem 141/Tp yang diserahkan langsung oleh Dandim1405/Pare pare, Letkol Inf Hastiar Hatta, S.I.P kepada keluarga korban musibah kebakaran di Kelurahan Tuwung Kec. Barru Kab. Barru, (Senin 3 Juli 2023)

Dandim 1405/Pare pare, mewakili Pangdam XIV/Hsn menyalurkan bantuan kepada pak Nasir yang tertimpa musibah kebakaran rumahnya akibat arus pendek listrik, hal ini merupakan wujud kepedulian dari Bapak Pangdam XIV/Hsn
Sesuai dengan Perintah Harian Kasad * TNI AD harus hadir ditengah tengah kesulitan masyarakat apapun bentuknya dan senantiasa menjadi solusi* dan sejalan dengan Slogan Kodam XIV/Hsn 6 K Di Hati Kita yaitu *Kerakyatan*

Semoga bantuan ini bermanfaat dan mempererat tali silaturahmi sesama anak bangsa untuk saling menolong, saling berbagi dan saling membantu sesama yg membutuhkan”, Tutupnya.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru