Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Meurah Dua Bantu Petani Bersihkan Gulma Pada Tanaman Padi

Minggu, 9 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pidie Jaya – Babinsa Koramil 28/Meurah Dua Kodim 0102/Pidie Serda Anton membantu petani membersihkan gulma atau tanaman pengganggu bertempat di desa Seunong kecamatan Meurah Dua kabupaten Pidie Jaya. Minggu (09/04/2023).

Menurut Serda Anton bahwa, Gulma ataupun rumput liar menjadi salah satu kendala bagi para petani padi dalam memperoleh hasil panen yang maksimal, karena keberadaan gulma sangat mengganggu tanaman padi pada masa pertumbuhan hingga masa pematangan.

“jika keberadaan gulma tidak dibasmi atau dilakukan penyiangan maka akan mengakibatkan tanaman padi kekurangan unsur hara, air dan cahaya sehingga berdampak pada menurunnya hasil panen” Ujar Babinsa
Selain itu Babinsa menambahkan bahwa, kegiatan pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa semata mata karena tugas pokok dan upaya khusus pertanian. Peran Babinsa ini sebagai motivator agar para petani terus bersemangat dalam merawat tanamannya di sawah.

“kegiatan ini tidak boleh lepas dari pengawasan Babinsa dan PPL, karena dengan adanya pendamping petani maka segala kendala yang di hadapi petani di lapangan akan terpecahkan” Ujar Serda Anton

Harapanya dengan adanya kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa yang turun langsung ke sawah untuk pendampingan petani, maka kita berharap perkembagan tanaman padi akan tumbuh dengan maksimal dan kelak akan mendapat hasil yang melimpah sesuai dengan yang diharapkan oleh petani.

Berita Terkait

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo
Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru
Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya
Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H
Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil
1.326 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Nyepi dan Idulfitri 2025, 8 Diantaranya Langsung Bebas
Lapas Banjarbaru Sosialisasi Layanan Kunjungan Hari Raya Idul Fitri kepada Warga Binaan dan Pengunjung
Lapas Banjarbaru dan BNNK Banjarbaru Teken Perjanjian Kerja Sama P4GN

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 10:41 WIB

BAZNAS Bone Salurkan Bantuan Modal Usaha dan Paket Konsumtif dari Dana Zakat, Tebar Harapan Baru di Kecamatan Barebbo

Kamis, 3 April 2025 - 22:17 WIB

Pastikan Layanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Kalsel Monitoring Kunjungan Idulfitri di Lapas Banjarbaru

Rabu, 2 April 2025 - 19:46 WIB

Momen Idulfitri, Penuh Haru Pertemuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru dengan Keluarganya

Selasa, 1 April 2025 - 21:04 WIB

Dipadati Ribuan Pengunjung, Lapas Banjarbaru Berikan Pelayanan Terbaik Pada Momen Idul Fitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:06 WIB

Wujud Dukungan RUU TNI, Aliansi Malebbie Kab. Bone, Gelar Aksi Damai Dan Berbagi Takjil

Berita Terbaru