Tingkatkan Ketahanan Pangan Di Bidang Perikanan, Babinsa Barebbo Ikut Tabur Bibit Ikan Nila Di Kolam

Rabu, 25 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Tingkatkan Ketahanan pangan dibidang perikanan, Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Serka Widodo bersama pemerintah dan masyarakat setempat menebar bibit ikan nila di kolam yang berlokasi di Dusun Pelleng Limpoe, Desa Cempaniga, Kec. Barebbo, Kab. Bone.

Serka Widodo mengatakan, budi daya ikan nila mudah dilakukan. Jenis ikan tersebut sangat disukai masyarakat dari berbagai kalangan, karena selain rasanya lesat, juga mengandung omega tiga yang penting bagi kecerdasan otak.

“Jadi semua orang senang dengan ikan nila karena rasanya enak dan harganya terjangkau, selain itu permintaan dari masyarakat juga cukup tinggi karena dapat dikonsumsi oleh semua kalangan, ” Kata Babinsa.

Menurut dia, diperkirakan beberapa bulan yang akan datang ikan tersebut sudah siap dipanen sehingga dapat meningkatkan perekonomian masyarakat.

Sementara itu Kepala Desa Cempaniga Andi Marwan mengapresiasi peran Babinsa yang memberikan perhatian budidaya ikan nila, “kami bertambah semangat untuk membudidayakan ikan nila ini apalagi dikaitkan dengan kondisi wilayah kami memenuhi syarat karena airnya cukup baik dan tidak tercemar bahan-bahan kimia, “ungkapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Jalan Mulus Ekonomi Laju! Sinergi Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dan Warga Panyili Perbaiki Akses Sawah
Kemanunggalan Di Desa Carigading : Babinsa Koramil 1407-06/Awangpone Gerakkan Semangat Gotong Royong Bersihkan Desa
Langkah Nyata Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani : Tanam Benih Harapan Demi Kedaulatan Pangan Di Desa Pattuku
Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025
WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69
Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 00:00 WIB

Jalan Mulus Ekonomi Laju! Sinergi Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dan Warga Panyili Perbaiki Akses Sawah

Selasa, 27 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kemanunggalan Di Desa Carigading : Babinsa Koramil 1407-06/Awangpone Gerakkan Semangat Gotong Royong Bersihkan Desa

Selasa, 27 Januari 2026 - 00:00 WIB

Langkah Nyata Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani : Tanam Benih Harapan Demi Kedaulatan Pangan Di Desa Pattuku

Senin, 26 Januari 2026 - 16:16 WIB

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025

Senin, 26 Januari 2026 - 14:25 WIB

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Berita Terbaru

TNI & POLRI

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Jan 2026 - 14:25 WIB