Tingkatkan Fasilitas Umum, Babinsa Tellusiatinge Bantu Warga Benahi Jalan Berlubang

Jumat, 14 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Serda Nur Alim Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge membantu perbaikan jalan bersama warga binaan dalam mewujudkan peningkatan kesejahteraan di bidang pembangunan desa, bertempat di Desa Lanca, Kec. Tellusiatinge, Kab. Bone. Jumat (14/06/24).

Serda Nur alim mengukapkan,” pelaksanaan perbaikan jalan ini, dilakukan dengan penimbunan pasir dan batu sehingga jalan yang sudah berlubang bisa lebih efektif lgi di gunakan,” ungkapnya.

Lebih lanjut Babinsa menambahkan “kegiatan pembangunan perbaikan ini bertujuan untuk kenyamanan warga, yaitu ketika musim hujan tidak dihawatirkan lagi air akan menggenangi badan jalan ataupun banjir serta sarana irigasi pertanian semakin lancar,” jelasnya.

Ditempat terpisah. Danramil 04/Tellusiatinge Kapten inf Abdul Mannan menyampaikan “keberadaan Babinsa di wilayah, merupakan bentuk tanggung jawab dalam melaksanakan tugas kewilayahan, salah satu peran penting setiap anggota Babinsa, harus memiliki cegah dini, temu cepat dan lapor cepat,” terang Danramil.

Danramil juga menyampaikan, “adanya Babinsa di tengah-tengah masyarakat diharapkan mampu memberikan contoh dan teladan yang baik di masyarakat. Bukan hanya bisa membantu warga dalam mengatasi kesulitan saja. namun,keberadaan Babinsa juga harus dapat memperkuat kemanunggalan antara TNI dan rakyat,” tandasnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Kawal Keamanan Wilayah Lewat Dialog Humanis Bersama Warga
Dukung Kenyamanan Beribadah, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Pelopori Aksi Bersih Masjid Di Wilayah Binaan
Babinsa Koramil 1407-06/Awangpone Bantu Warga Lakukan Penyemprotan Tanaman Jagung Di Desa Binaan
Prestasi Dandim Bone Jadi Kado HUT ke-69 Korem 141/TP, Terima Penghargaan dari Presiden Prabowo
Tingkatkan Ketahanan Ekonomi Wilayah, Babinsa Koramil 11/Barebbo Kodim 1407/Bone Komsos Di Sentra Rumput Laut
Sinergi Tanpa Batas, Babinsa Koramil 19/Kahu Dan Warga Hulo Kompak Bahu Membahu Bersihkan Lingkungan
Monitor Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 07/Tanete Riattang Kodim 1407/Bone Temui Tokoh Masyarakat Biru
Kemanunggalan Tanpa Batas, Aksi Nyata Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Bantu Pembangunan Rumah Warga

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Kawal Keamanan Wilayah Lewat Dialog Humanis Bersama Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Kenyamanan Beribadah, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Pelopori Aksi Bersih Masjid Di Wilayah Binaan

Sabtu, 10 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-06/Awangpone Bantu Warga Lakukan Penyemprotan Tanaman Jagung Di Desa Binaan

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:33 WIB

Prestasi Dandim Bone Jadi Kado HUT ke-69 Korem 141/TP, Terima Penghargaan dari Presiden Prabowo

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:32 WIB

Tingkatkan Ketahanan Ekonomi Wilayah, Babinsa Koramil 11/Barebbo Kodim 1407/Bone Komsos Di Sentra Rumput Laut

Berita Terbaru