Tanamkan Sikap Peduli Lingkungan Sejak Dini, Anggota Koramil 1407-11/Barebbo Ajak Siswa Bersihkan Halaman Sekolah

Senin, 27 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Ajarkan Sikap Peduli Lingkungan Kepada Para Pelajar, Anggota Koramil 1407-11/Barebbo bersama siswa-siswi SD INPRES 3/77 Apala melaksanakan pembersihan lingkungan sekolah, bertempat di Kel. Apala, Kec. Barebbo, Kab. Bone. Senin (27/11/23)

Serka Widodo mengatakan, Kondisi sekolah yang dijatuhi daun kering yang berserakan membuat lingkungan terlihat kotor dan menjadikan lingkungan tidak sehat, oleh karena itu kami mengajak Siswa-siswi melaksanakan kerja bakti di sekitar lingkungan sekolah, “ucapnya.

“Apabila lingkungan sekolah bersih maka siswa-siswi menjadi betah di sekolah sehingga minat belajar siswa pun akan meningkat, “pungkas Serka Widodo.

Lebih lanjut salah satu guru dari sekolah SD Inpres 3/77 Apala mengatakan, sangat berterima kasih kepada Anggota Koramil 11/ Barebbo atas kunjungan ke sekolah, “sekaligus mengedukasikan pola hidup sehat lingkungan bersih dan sehat kepada anak didik kami, siswa-siswi SD Inpres 3/77 Apala,” tutupnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Berita Terbaru