Suasana Lebaran, Babinsa 1407-05/Ulaweng Bantu Warga Panen Jagung

Selasa, 1 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Suasana Lebaran bukan penghalang bagi Babinsa 1407-05/Ulaweng untuk terus melakukan upaya pendampingan pertanian melalui wadah kegiatan pertahanan wilayah, Selasa(01/04/2025)

Kopda Wahyudin Babinsa Desa Liliriattang Kecamatan Amali, Kabupaten Bone yang di temui dilahan milik Bapak umar salah satu warga binaan sedang membantu kegiatan panen jagung warganya.

Dalam kesempatan itu, ia juga membantu proses penyortiran jagung sesuai kategori kadar, dan kondisi jagung saat ini yang di akibatkan kondisi cuaca yang saat ini tidak menentu yang di alami petani jagung di wilayah binaannya

Kendati demikian Wahyudin Babinsa 05 Ulaweng terus memberi semangat kepada warganya agar tidak putus asa dengan kondisi hasil panen musim kali ini.

Ia berharap semoga di musim panen mendatang hasil panennya akan lebih baik dan lebih melimpah lagi tentunya dengan melakukan evaluasi melalui penyiapan lahan, serta pemberian penangkal hama pada lahan sehingga apa yang di alami saat ini tidak terulang kembali di panen mendatang.

Berita Terkait

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:24 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Berita Terbaru