Serka Amilin Babinsa Koramil 03/Seunagan Timur Laksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

Rabu, 31 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Babinsa Koramil 03/Seunagan Timur Kodim 0116/Nagan Raya Serka Amilin melaksanakan Komsos bersama Warga Desa Blang Lango Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya. Rabu (31/08/2022).

Babinsa Koramil 03/Seunagan Timur memanfaatkan warung kopi untuk berkomunikasi dengan Warga desa. Selain itu, Komsos juga dilaksanakan dengan cara melaksanakan Anjangsana kepada masyarakat yang sedang istirahat.

Kegiatan Komsos yang dilakukan Babinsa Serka Amilin dalam rangka meningkatkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat serta upaya Babinsa untuk lebih mendekatkan diri dengan warga Desa Binaannya, ditengah-tengah masyarakat guna mempererat tali silahturahmi antara aparatur negara dalam hal ini Babinsa dengan warga masyarakat.

“Dengan adanya kegiatan Komsos dengan perangkat desa akan terjalin hubungan yang baik dengan masyarakat. Komunikasi dengan masyarakat tidak mengenal tempat, dimana masyarakat berbuat di situ saya selalu berusaha untuk hadir, ini sebagai wujud kedekatan TNI dengan masyarakat,” ungkap Serka Amilin.

Lebih lanjut, Babinsa juga berharap Kepada warga untuk menjaga wilayah yang aman diperlukan sinergi dengan berbagai komponen masyarakat guna menciptakan situasi desa yang kondusif,” pungkas Serka Amilin. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya
Cegah Banjir Sejak Dini, Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Normalisasi Saluran Air Di Bengo
Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Senin, 19 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terbaru