Saka Dirgantara Binaan Lanud Yohanis Kapiyau Praktekan 30 Gerakan Tongkat

Minggu, 11 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pen Yku Timika. Saka Dirgantara Binaan Lanud Yohanis Kapiyau melaksanakan praktek 30 gerakan tongkat, bertempat di lapangan apel Mako Lanud Yohanis Kapiyau Kabupaten Timika. Minggu (11/12/2023).

Saka Dirgantara ini berada di bawah binaan Dinas Potensi Dirgantara Lanud Yohanis Kapiyau yang rutin melaksanakan latihan setiap minggu di Lanud Yohanis Kapiyau Timika.

Pelaksanaan 30 gerakan tongkat ini dilakukan secara bersama sama dan gerakan ini wajib hapal dan mampu di peragakan oleh setiap personel Saka Dirgantara, latihan ini di dampingi dan di awasi oleh kakak adi sebagai pembina dari Saka Dirgantara.

Komandan Lanud Yohanis Kapiyau Letkol Pnb Slamet Suhartono di tempat berbeda menyampaikan, teruslah berlatih dengan sepenuh hati, serap ilmu sebanyak-banyak nya dari para kakak pembina”.

“Banyaklah bertanya kepada kakak pembina apabila ada kurang dipahami, jaga kekompakan selama berlatih dan belajar, jaga nama baik sekolah dan juga nama baik Saka Dirgantara. “Ungkap Danlanud Yku.

#tni
#tniau
#swabhuanapaksa
#militerudara
#puspentni
#dispenau
#koopsud3
#lanudyku
#jauhdilangitdekatdihati
#airmentv
#airmenradio
#dirgahayuindonesia
#republikindonesia
#pulihlebihcepatbangkitlebihkuat

Berita Terkait

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan
Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Berita Terbaru