Penyuluhan Stunting Merupakan Program Non Fisik TMMD 121 Kodim 0904/Paser

Kamis, 1 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0904/Paser Korem 091/ASN Kodam VI/Mlw, Kecamatan Batu Sopang. Satgas TMMD Ke 121 Kodim 0904/Paser melaksanakan Kegiatan Non Fisik yaitu Penyuluhan Stunting bagi warga Desa Sungai Terik Kecamatan Batu Sopang Kabupaten Paser. Kamis (1/8/2024)

Dimana kegiatan dilaksanakan di Aula Kantor Desa Sungai Terik Kecamatan Batu Sopang dan dihadiri oleh puluhan orang tua khususnya ibu-ibu yang memiliki Balita/Bayi.

Kegiatan ini dihadiri oleh Pasi Ter Kodim 0904/Paser Kapten Inf Agus Wahyu, Ibu Linda Sintiana, SKM, MPH selaku penyuluh KB BKKBN Prov. Kaltim beserta tim dari BKKBN Kabupaten Paser.

Antusias warga Sungai Terik khususnya seorang ibu sangatlah tinggi, dikarenakan kegiatan ini juga bermanfaat bagi dirinya sendiri maupun anaknya yang masih Balita.

“Stunting tejadi karena anak mengalami gangguan tumbuh kembang dalam waktu yang lama. Bukan sehari maupun dua hari, bahkan sampai sebulan bisa lebih” ujar Ibu Linda.

Maka dari itu pentingnya perhatian serta asupan gizi baik dari ibu kepada anaknya yang masih dalam proses pertumbuhan.

Banyak faktor yang dapat mempengaruhi, yang sangatlah penting adalah faktor ekonomi. Hal ini sangat berpengaruh terhadap tumbuh kembang anak, ibu Linda menekankan.

Maka dari itu segera laporkan kepada Bidan maupun puskesmas setempat agar mengambil langkah serta tindak lanjut guna membantu anak-anak yang mengalami Stunting.

Dim 0904/Psr

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru