Peduli Dengan Warga, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jenguk Warga Yang Terbaring Sakit

Selasa, 2 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Menjalin  silaturahmi dengan warga, Serka Amir Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale tunjukan kepedulian dengan menjenguk warga binaannya yang terbaring sakit di Puskesmas Ajangale, Kel. Pompanua, Kec. Ajangale, Kab. Bone. Selasa (02/01/24)

Serka Amir mengungkapkan “Kami Anggota Koramil 01/Ajangale, menjenguk warga yang sakit untuk memberikan semangat dan dukungan moril kepadanya, agar senantiasa tabah dan semangat untuk kesembuhannya,” dan Karena sebagai Babinsa, kami harus senantiasa peduli dan perhatian terhadap warga binaan”.

Dalam kesempatan tersebut, Serka Amir juga menyampaikan Doa agar yang bersangkutan lekas diberikan kesembuhan dan kesehatan, serta berpesan kepada keluarganya untuk sabar, tabah dan merawat dengan sebaik-baiknya dan kegiatan ini, merupakan salah wujud kepedulian Aparat kewilayaan terhadap masyarakat.

Keluarga Sdra. Taha mengatakan mengucapakan terima kasih banyak kepada Pak Babinsa yang sudah meluangkan waktunya untuk menjenguk anak saya, semoga apa yang diperbuat mendapatkan pahala dari Allah SWT Amin, ucapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:28 WIB

Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terbaru