Patroli Terkoordinasi TNI-TDM Seri I/2024 Di Perbatasan Indonesia-Malaysia Resmi Ditutup

Minggu, 7 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Setelah berlangsung selama sembilan hari, Patroli Terkoordinasi Seri I/2024 yang dilakukan oleh Tentara Nasional Indonesia dan Tentara Darat Malaysia, yang dibuka pada tanggal 29 Juni lalu, secara resmi ditutup.

Penutupan Patroli Terkoordinasi (Patkor) yang dilakukan di perbatasan Indonesia-Malaysia wilayah Kaltara sektor timur oleh pihak Satgas Pamtas Yonarhanud 12/SBP bersama Batalion Ke-9 Rejimen Sempadan tersebut, ditandai dengan adanya upacara penutupan yang dilakukan oleh Tentara kedua negara di Desa Long Midang Kecamatan Krayan Induk, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Kamis (06/07/2024).

Dansatgas Pamtas RI-Malaysia Letkol Arh Agus Prijambodo S.I.P., M.I.P menyampaikan selamat datang kepada Leftenan Kolonel Muhammad Samzie bin Gusang (Commander Officer Ke-9 Rejimen Sempadan) beserta rombongan yang sudah menyempatkan waktunya untuk hadir dalam penutupan kegiatan Patroli Terkoordinasi Seri I/2024.

“Saya patut memberikan apresiasi kepada seluruh peserta Patroli Terkoordinasi, selama Tujuh hari para peserta Patkor telah berjuang dengan jerih payah dan tetesan keringat sehingga mampu mengikuti kegiatan Patroli dengan baik, lancar dan aman,” ucap Dansatgas.

“Kegiatan ini agar dijadikan sebagai sarana yang efektif dalam mewujudkan semangat kebersamaan maupun saling pengertian antar prajurit dari kedua negara, guna menjalankan tugas bersama diwilayah perbatasan kedua negara,” kata Dansatgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud Arhanud 12/SBP Letkol Arh Agus Prijambodo, S.I.P.,M.I.P.

Setelah Kegiatan Upacara penutupan Patroli Terkoordinasi TNI-TDM Seri I/2024 Di Perbatasan Indonesia-Malaysia Dilanjutkan Dengan Kegiatan Peresmian Gapuran Sekolah Dasar Yang ada di desa Long Midang Tersebut, Diawali Dengan Pemotongan Pita Oleh Dansatgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud Arhanud 12/SBP Letkol Arh Agus Prijambodo, S.I.P.,M.I.P.

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru