Para personel Kodim 1406/Wajo hikmat dalam pelaksanaan upacara bendera hari Senin

Senin, 18 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAJO – Kodim 1406/Wajo melaksanakan upacara bendera mingguan yang rutin digelar setiap hari Senin, Upacara bendera kali ini yang bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) Dandim 1406/Wajo Letkol Inf Muhamad Juanda Dinata, SE sedangkan Komandan Upacara (Danup) Danramil 1406-03/Maniangpajo dan selaku Perwira Upacara Pasi Pers Kodim 1406/Wajo Kapten Inf A. Gaffar yang diikuti seluruh anggota Kodim 1406/Wajo di lapangan Makodim Jl. Kejaksaan No. 55 Sengkang Kab. Wajo. Senin (18/07/22).

Kegiatan upacara bendera tersebut diikuti oleh Plt. Kasdim 1406/Wajo (Mayor Inf Drs. Baso Ratulangi, MM), 1 SST Perwira Staf dan Jajaran Danramil Kodim 1406/Wajo, 4 SST Personel Bintara dan Tamtama Kodim 1406/Wajo dan 1 SST Personel PNS Kodim 1406/Wajo.

Dalam kegiatan Upacara bendera Dandim 1406/Wajo selaku Inspektur upacara membacakan amanat Pangdam XIV/Hasanuddin yang intinya bagi para prajurit tingkatkan naluri intelijen khususnya didaerah operasi militer, prajurit harus mengusasi medan, tipologi wilayah, karakeristik wilayah masing-masing.

Pangdam XIV/Hsn juga menyampaikan laksanakan pembinaan personil secara terukur untuk meningkatakan efektifitas dan esfesinsi organisasi, melakukan revisi terhadap doktrin yang disesuiakan dengan perkembangan lingkungan saat ini dan yang terakhir bagi seluruh prajurit harus membantu menyukseskan program Pemerintah dalam mengatasi kesulitan rakyat sekelilingnya “dalam amanatnya”. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Berita Terbaru