Meriahkan HUT RI Ke 77, Korem 182/JO Gelar Lomba Volly

Senin, 15 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka memeriahkan HUT RI Ke-77, Korem 182/JO menggelar berbagai lomba dan kegiatan sosial, salah satu perlombaanya adalah pertandingan Bola Volly antar Staf dan Balakrem yang diikuti oleh 6 Tim bertempat di Lapangan Apel Makorem 182/JO. Senen, (15/8/2022)

Dalam penyelengaraanya pertandingan Bola volly tersebut dilaksanakan Selama dua hari tanggal 15 dan 16 Agustus 2022, Pertandingan bola volley kali ini dengan menggunakan sistim sistim gugur.

pada saat pembukaan kegiatan perlombaan, Komandan Korem 182/JO, Kolonel Inf Hartono S.IP menyampaikan selain dalam rangka memperingati HUT Ke – 77 Kemerdekaan RI dan Sebagai upaya dalam meningkatkan kemampuan prajurit dan Persit dalam bidang olah raga serta juga sebagai ajang silahturahmi keluarga besar Korem 182/JO juga dapat menjadi hiburan alternatif bagi Prajurit korem.

“Kegiatan Lomba ini diharapkan selain menjadi hiburan bagi Prajurit dalam rangka ikut memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 77 juga diperoleh seperti rasa percaya diri, kerjasama tim, kekompakan, pantang menyerah serta semangat kebersamaan, ucap Danrem

Perlombaan berlangsung meriah dan antusias para prajurit mengikuti perlombaan tersebut,
Terlihat ekspresi canda tawa penonton melihat para peserta yang sedang bertanding.

Penrem 182/JO

Berita Terkait

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terbaru