Melalui Komsos, Babinsa Barebbo Berikan Himbauan Pentingnya Patuhi Protokol Kesehatan

Kamis, 5 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Bintara Pembina Desa Koramil 11/Barebbo jajaran Kodim 1407/Bone Kopda Ismail Marsuki turun kewilayah desa binaan untuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Lempang, Desa Corawali, Kecamatan Barebbo, Kabupaten Bone. Rabu (04/05/2022).

Komsos kali ini Babinsa Kopda Ismail Marsuki mendatangi atau sambangi salah satu rumah warga binaannya yaitu Bapak Idris, dengan adanya komsos babinsa bisa menjalin silaturahmi dengan warga juga bisa memberikan himbauan tentang arti pentingnya melaksanakan prokes covid 19 pada warga Binaannya.

Pada kesempatan tersebut Kopda Ismail Marsuki juga mengatakan kegiatan komsos rutin dilakukan oleh setiap Babinsa demi meningkatkan silaturahmi juga agar dapat mengetahui keadaan wilayah binaanya sehingga dapat menjadi laporan ke komando atas dan yang paling penting terciptanya kemanunggalan TNI dengan Rakyat ujar Kopda Ismail Marsuki.(*)

Berita Terkait

Personel Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Dampingi Petani Di Desa Muara
Babinsa Kodim 1407/Bone Koramil 10/Ponre Laksanakan Komsos Dengan Petani Jagung Di Desa Bolli
Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan
Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025
Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang
Kodim 1407/Bone Tebar Kebaikan di Hari Jumat, Puluhan Warga Terbantu
Koramil 1407-04/Tellusisiatinge Gelar Pembersihan Kantor Demi Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Nyaman
Babinsa Koramil 09/Lapri Dim 1407/Bone Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Dan Manfaatkan Lahan Kosong

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 00:00 WIB

Personel Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Dampingi Petani Di Desa Muara

Minggu, 13 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Kodim 1407/Bone Koramil 10/Ponre Laksanakan Komsos Dengan Petani Jagung Di Desa Bolli

Sabtu, 12 Juli 2025 - 11:54 WIB

Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang

Berita Terbaru