Komsos Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Sebagai Metode Pembinaan Teritorial Di Wilayah Binaan

Kamis, 7 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Sertu Harudin menyambangi rumah warga binaannya sembari  melaksanakan komunikasi, bertempat di Dusun Tanetetengnga, Desa Watangcani, Kec. Bontocani, Kab. Bone.

Babinsa Sertu Haruddin mengisyaratkan kepedulian seorang Aparat Teritorial kepada masyarakat di wilayah binaannya dengan membangun komunikasi sebagai cerminan dalam menjalin kerjasama dan mempererat hubungan silaturahmi, Selain itu memonitor dan mendaptkan informasi keadaan situasi di wilayah binaan.

“Melalui Komsos, selain dapat berfikir apa yang di lihat juga akan melatih insting sehingga dapat merasakan apa yang difikirkan oleh warga masyarakat binaan, “Tutur Babinsa.

Oleh karenanya, Laksanakan budaya Komsos setiap saat dimanapun, kapanpun dalam keadaan bagaimanapun,” guna mendapatkan hati rakyat, selaras tujuan Binter dan jati diri TNI dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat apa yang terbaik untuk rakyat adalah yang terbaik untuk TNI, ” Ungkapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu
Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:25 WIB

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:09 WIB

Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:05 WIB

Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Berita Terbaru