Komsos Babinsa Koramil 10/Ponre Di Wilayah Binaan

0
20

BONE – Pemandangan yang nampak selama ini yg menghiasi hampir setiap sisi jalan di pedesaaan dan bahkan sampai ke gunung gunung adalah tanaman jagung hal itu di karenakan harga jual jagung semakin tinggi,akan tetapi gangguan dan yg menjadi persoalan di masyarakat adalah karna masih banyak hama yang terutama binatang liar yang sering mengganggu tanaman.

Untuk mengatasi hal tersebut maka BABINSA desa’pattimpa selalu melakukan koordinasi dengan masyarakat untuk bersama-sama mengatasi gangguan tanaman.

Sambut,15 Januari 2022 Serma lukman Babinsa desa pattimpa Koramil 10/Ponre Kodim 1407/Bone ,mengadakan koordinasi dengan para Kadus guna memastikan apa yg harus di lakukan agar produksi tanaman jagung dapat lebih meningkatkan, terutama melakukan berburu secara rutin agar babi hutan dan monyet tidak menggangu tanaman masyarakat.karna habitat binatang itu semakin sempit akibat pembabatan hutan maka cenderung mereka memilih untuk mencari makan di kebun jagung milik masyarakat sehingga perlu adanya kebijakan dari pemerintah setempat untuk mencari solusi yae ng terbaik demi kelangsungan hidup bersama.(*)