Kodim 1419/Enrekang Laksanakan Apel Gelar Pasukan Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam

Rabu, 17 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Enrekang – Komando Distrik Militer (Kodim) 1419/Enrekang melaksanakan Apel Gelar Pasukan kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam diwilayah Kodim 1419/Enrekang. Apel Gelar pasukan tersebut dilaksanakan di Lapangan Upacara Makodim 1419/Enrekang, Jl. Pahlawan No. 12 Talaga Kec. Enrekang Kab. Enrekang. Rabu (17/01/2024).

Hadir dalam apel gelar pasukan kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam diwilayah Kabupaten Enrekang antara lain, Dr. H. Baba, SE. MM, Pj. Bupati Enrekang, AKBP Dedi Surya Dharma, SH. S, Ik., MM (Kapolres Enrekang), M. Idris Sadik, S.Sos, MM (Ketua DPRD Enrekang), Padeli, SH, M. Hum (Kepala Kejaksaan Negeri Enrekang), Ir. Arsil Bagenda, M.M (Kalaksa BPBD Enrekang), Drs. Husain (Mewakili Kasatpol PP dan Damkar Enrekang), Emil Salim, S.H (Mewakili Ketua Pengadilan Negeri Enrekang), Syahril Pawakkari, SKM, M, Adm. Kes (Mewakili Kadis Kesehatan Enrekang), Ahmad Saleh, S. PD (Sekertaris Banser Enrekang) dan Para tamu undangan lainnya.

Bertindak sebagai pimpinan apel gelar pasukan kesiapsiagaan penanggulangan bencana alam, Dandim 1419/Enrekang, Letkol Inf Augustiar Adinegoro, S. Hub. Int.

Dalam amanatnya, Letkol Inf Augustiar Adinegoro, S. Hub. Int mengucapkan Terimakasih atas seluruh peserta apel yang menyempatkan hadir dalam kegiatan apel kesiapsiagaan ini.

Tujuan apel kesiapsiagaan ini dilatarbelakangi dengan kondisi cuaca di Kab. Enrekang saat ini sudah memasuki musim penghujan sehingga banyak pergeseran tanah yang berakibat terjadinya longsor, selain bencana alam kita juga siap mengatasipasi Bangsit terkait Pemilu 2024 agar dapat berjalan aman, tertib dan lancar. Ungkap Dandim

“Apel ini merupakan pengecekan kesiapan kita kedepan dalam menghadapi Bangsit dan skenario apapun serta apabila masih ada hal yang kurang di masing-masing instansi agar dilengkapi dan kedepannya harus disiapkan agar dapat berjalan lancar serta semua mengetahui tugasnya masing-masing”. Tutup Dandim

Apel gelar Pasukan kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam di akhiri dengan pengecekan pimpinan Apel bersama Forkopimda Kabupaten Enrekang pada Stan BPBD dan pengecekan kesiapan kendaraan dalam penanganan bencana alam. Pendim

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru