Kepala Distrik Ti Zain Beri Apresiasi Kepada Satgas TMMD Ke-113 Kodim 1707/Merauke

Senin, 6 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAPUA – Kepala Distrik Ti Zain Kabupaten Mappi Bapak Mukarom, S.I.P. memberikan apresiasi kepada Satgas TMMD Ke-113 Kodim 1707/Merauke yang telah melaksanakan pembangunan 20 unit rumah dan 1 unit bangunan Posyandu di Kampung Vyer Distrik Ti Zain Kabupaten Mappi – Papua.

Pemberian apresiasi tersebut disampaikan saat Kepala Distrik Ti Zain Bapak Mukarom, S.I.P. dengan didampingi Kaur Pemerintahan Distrik Ti Zain Bapak Yakop Kana melaksanakan peninjauan langsung pembangunan 20 unit rumah masyarakat di Kampung Vyer yang sedang dikerjakan oleh personel Satgas TMMD Ke-113 Kodim 1707/Merauke. Jum’at (3/6/22).

“Terimakasih banyak kepada TNI yang sedang bekerja melaksanakan kegiatan TMMD Ke-113 Kodim 1707/Merauke di Kampung Vyer yang mana pelaksanaannya dapat berjalan dengan aman, lancar dan sangat kondusif”. ucap Bapak Mukarom.

“Saya sudah melihat secara langsung pembangunan 20 unit yang sedang dikerjakan oleh Satgas TMMD, hasilnya sangat baik dan masyarakat Kampung Vyer pun merasa senang”. tegasnya.

Kepala Distrik Ti Zain Bapak Mukarom, S.I.P. juga menghimbau kepada masyarakat Kampung Vyer bahwa 20 rumah layak huni dan memiliki standar kesehatan yang sedang dibangun oleh Satgas TMMD agar dapat dijadikan contoh sehingga kedepan dapat ditingkatkan sendiri dengan memanfaatkan dana yang ada di Kampung Vyer.

Dikesempatan tersebut Bapak Mukarom berharap agar kedepan kegiatan TMMD dapat terus berjalan di Kampung-Kampung yang berada di wilayah Distrik Ti Zain dan dengan adanya kegiatan TMMD dapat menjadi ikatan yang sangat erat antara TNI dengan masyarakat. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru