Kasiter Korem 182/JO: Upacara Bendera untuk Tumbuh kan Jiwa Patriotisme

Senin, 6 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fakfak – Kepala Seksi Teritorial Korem 182/JO Mayor Arh Khoirul Anam memimpin pelaksanaan upacara penaikan bendera Merah Putih di Lapangan Apel Makodim 1803/Fakfak. Senin, (6/06/2022)

Pelaksanaan Upacara Penaikan bendera merah putih merupakan kegiatan rutin mingguan yang diikuti oleh seluruh prajurit dan ASN Jajaran Korem 182/JO dengan tujuan untuk meningkatkan kedisiplinan dan mengingat kembali sejarah dalam memperjuangkan bendera merah putih selaku lambang Negara Republik Indonesia.

Kasiter juga menambahkan upacara bendera merah-putih guna menumbuhkan jiwa patriotisme untuk menghormati sang saka merah putih juga wahana penyampaian informasi dan kebijakan dari Pimpinan TNI AD kepada prajurit TNI khususnya Prajurit jajaran Korem 182/JO

Sebagai Satuan Komando Kewilayahan, Korem 182/JO dan jajarannya, harus memberi contoh dalam memelihara dan meningkatkan kedisiplinan dan jiwa nasionalisme kepada masyarakat salahsatunya dengan pelaksanaan upacara bendera ini.

Penrem 182/JO

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru