Kasi Intel Rem 142/Tatag hadiri peringatan Hari Anti Narkotika Internasional

Senin, 27 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju – Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) yang jatuh pada tanggal 26 Juni 2022, hari ini diperingati di Aula Polda Sulawesi Barat, dengan mengusung tema ” Kerja cepat, kerja hebat berantas narkoba di Indonesia ” dihadiri Kasi Intel Kasrem 142/Tatag Kolonel Arm Robby M Taufik, S.Pd. M.Pd. Senin ( 27/6/22 )

Hari Anti Narkotika Internasional yang diperingati setiap tahunnya merupakan wujud keprihatinan dari seluruh bangsa – bangsa di dunia atas masih maraknya penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika. Hal ini diungkapkan Ka BNN Prov. Sulawesi Barat Brigjen Pol Drs Sungkono.

Dikatakan, dalam setahun terakhir diperkirakan sebanyak 269 juta orang di dunia telah menyalahgunakan narkoba, angka tersebut setara dengan 5,4.% dari populasi penduduk dunia yang berusia 15 – 64 tahun.

” jika angka prevalensi tersebut tidak berubah maka diperkirakan jumlah penyalahgunaan narkoba diseluruh dunia pada tahun 2030 akan mencapai 299 juta orang ” ungkapnya. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru