Hadiri Tasyakuran HUT Bhayangkara Ke-77, Dandim 1407/Bone Rem 141/Tp Sampaikan Ini

Sabtu, 1 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Watampone – Dandim 1407/Bone Letkol Inf. Rizqi Hidayat Djohar menghadiri tasyakuran HUT ke 77 Bhayangkara Tahun 2023 yang di Aula Polres Bone. Sabtu (01/07/23).

Dalam keterangan tertulis Penerangan Kodim 1407/Bone, tasyakuran dihadiri juga Danrem 141/Tp Brigjen TNI Budi Suharto S.I.P.,M.Si, Forkopimda Kab. Bone, serta seluruh tamu undangan.

Dandim 1407/Bone Letkol Inf. Rizqi Hidayat Djohar mengatakan, kehadiran di HUT ke 77 Bhayangkara ini merupakan momen tepat bagi Kodim 1407/Bone sekaligus sebagai ajang merekatkan sinergitas yang sudah terjaga.

“Kami keluarga besar TNI Kodim 1407/Bone mengucapkan HUT Bhayangkara Ke-77 semoga semakin presisi dan dicintai rakyat dalam menegakan hukum di wilayah Kabupaten Bone,” ucapnya.

Setelah beberapa sambutan selesai disampaikan, acara syukuran dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng dan kue ulang tahun.

Pemotongan tumpeng dilakukan oleh Bupati Bone Dr. H.A. Fahsar M. Padjalangi M.Si didampingi Danrem 141/Tp Brigjen TNI Budi Suharto S.I.P.,M.Si dan Kapolres Bone AKBP Arief Doddy Suryawan lanjut diberikan kepada anggota kepolisian yang termuda dan tertua. Serta Pemotongan kue ulang tahun dilakukan oleh Kapolres Bone AKBP Arief Doddy Suryawan.

Berita Terkait

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:24 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Berita Terbaru