Guna Meningkatkan Keakraban, Babinsa Koramil 15/Mare Berinteraksi Bersama Warga Binaan Melalui Komsos

Selasa, 19 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-15/Mare Kopda Asriadi melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama  warga binaan bertempat di rumah warga Dusun Pattunro, Desa Karella, Kec. Mare, Kab. Bone. Selasa (19/03/24).

Dalam rangka silaturahmi, serta pendekatan bersama segenap komponen masyarakat binaan, dan guna menjaga hubungan baik yang selama ini terjalin, serta terwujud kekompakan dan kebersamaan antara satu dengan lainnya.

Babinsa Kopda Asriadi menyampaikan bahwa dengan bersilaturahmi dan berkomunikasi antara satu dengan yang lainnya, banyak hal yang dapat kita peroleh.

Antara lain menjaga keakraban hubungan serta saling mengenal antara warga yang satu dengan lainnya, bisa berkumpul dan bertatap muka secara langsung sesama warga masyarakat, saling berbagi informasi terkait keamanan dan ketertiban serta kerawanan kamtibmas, dan mendengar keluhan langsung dari masyarakat.

Selain itu babinsa juga menyampaikan agar tetap menjaga kesehatan di musim hujan dikarenakan penyakit akan mudah menyerang tubuh. Babinsa juga menghimbau agar para orang tua tetap mengawasi pergaulan anak-anaknya agar tidak berbuat hal-hal yang negatif. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tuai Pujian !Kado Terindah HUT Ke 69 : Korem 141/Toddopuli Sulap Masjid Sjamssoeddin Jadi Kebanggaan Warga Kahu
Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:04 WIB

Tuai Pujian !Kado Terindah HUT Ke 69 : Korem 141/Toddopuli Sulap Masjid Sjamssoeddin Jadi Kebanggaan Warga Kahu

Senin, 26 Januari 2026 - 09:52 WIB

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju

Senin, 26 Januari 2026 - 07:36 WIB

Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air

Senin, 26 Januari 2026 - 07:27 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Senin, 26 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran

Berita Terbaru