Gerak Cepat, Babinsa 1407/Bone Singkirkan Pohon Tumbang Yang Menutupi Badan Jalan

Sabtu, 21 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Gerak Cepat Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Koptu Samaila berbekal alat seadanya singkirkan pohon tumbang yang menutupi jalan poros Bone-Makassar, tepatnya di Desa USA Seppa Bulue, Kec. Palakka, Kab. Bone. Sabtu(21/12/2024)

Pohon ini tumbang usai di guyur hujan dan angin kencang akhirnya menutupi badan jalan Raya, guna mengatasi kemacetan panjang, Koptu Samaila bersama masyarakat bergotong royong melaksanakan pembersihan pohon tumbang yang menutupi jalan raya.

Pada kesempatan tersebut, Koptu Samaila mendapatkan laporan dari warga, yang kebetulan sedang melintas di jalan tersebut. Dengan sigap babinsa terjun langsung ke lokasi dan membersihkan pohon tersebut.

“Alhamdulillah sisa pohon yang menutupi jalan bisa kita singkirkan, arus lalu lintas dapat normal kembali. Kami juga menghimbau kepada warga masyarakat, yang melintas di lokasi Pohon Tumbang tetap berhati-hati karena fase hujan di wilayah intensitas tinggi musim seperti sekarang ini,” pungkas Koptu Samaila.

Berita Terkait

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya
Cegah Banjir Sejak Dini, Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Normalisasi Saluran Air Di Bengo
Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Senin, 19 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terbaru