Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Ramil 1407-14/Libureng Dampingi Petani Pantau Perkembangan Tanaman Padi

Jumat, 25 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Guna mendukung dan menjaga ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Koptu Jamaluddin melakukan pemantauan dan pengecekan langsung perkembangan tanaman padi milik warga di Desa Bune, Kec. Libureng, Kab. Bone.

Untuk mendukung program pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan Nasional. TNI khususnya Babinsa selalu siap dan berperan aktif mendampingi serta membantu masyarakat khususnya para petani.

Seperti yang sedang dilakukan Koptu Jamaluddin, kali ini sedang berkunjung di wilayah binaan dan terlibat langsung membantu petani padi. Disela kegiatannya Babinsa mengatakan, “Sebagai Babinsa harus selalu ada ditengah -tengah warganya seperti halnya didalam melakukan pendampingan pertaniannya.

Hari ini saya langsung turun bersama Bapak Latif untuk mengecek keadaan tanaman, serta memberikan sosialisasi bagaimana cara bertani yang baik dan benar, khususnya pada tanaman padi yang selama ini sudah dilaksanakan, pendampingan ini juga kami lakukan bisanya bersama dengan penyuluh pertanian di desa” ungkapnya.

Lebih lanjut Babinsa menambahkan, “Dengan pengecekan serta pendampingan secara rutin dan intensif yang kami lakukan, diharapkan pertumbuhan tanaman padi yang ditanam petani akan semakin bagus dan diharapkan panen padi juga akan lebih meningkat,” tutup Koptu Jamaluddin. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu
Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:25 WIB

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:09 WIB

Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:05 WIB

Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Berita Terbaru