Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 09/Lapri Bantu Petani Panen Bawang Merah

Kamis, 6 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Serda Ashariadi hadiri panen perdana tanaman bawang merah di perkebunan warga bertempat di Desa Patangkai, Kec. Lapri, Kab. Bone. Kamis (06/02/25).

Pemberdayaan petani yaitu program pemberdayaan masyarakat desa yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Program ini dilakukan dengan memanfaatkan sumber daya, tenaga kerja, dan teknologi lokal di desa.

Serda Ashariadi mengatakan bahwa ini merupakan komitmen Babinsa sebagai satuan teritorial untuk mendukung program pemerintah dalam mencapai ketahanan pangan dan untuk mendorong masyarakat memanfaatkan lahan sebagai peluang usaha, dengan menanam berbagai macam tanaman termasuk bawang merah.

Melihat hasil panen tersebut, Babinsa juga mengajak masyarakat untuk lebih semangat menanam bawang yang sangat dibutuhkan sehari-hari sebagai bahan pokok.”

Saya berharap dengan di laksanakannya panen bawang ini dapat memotivasi warga lainya agar lebih semangat bertani dan berkebun agar perekonomian keluarga kita menjadi lebih baik serta menguatkan ketahanan pangan”, pungkas Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Berita Terbaru