Dekati Warga Binaan, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos

Rabu, 25 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Guna meningkatkan hubungan kerja yang baik di wilayahnya Koramil 1407-01/Ajangale Serda Firman melaksanakan Komunikasi Sosial (komsos) bersama warga binaan di Desa Labissa, Kec. Ajangale, Kab. Bone. Rabu (25/10/23)

Berdasarkan instruksi dari Pimpinan TNI AD dalam hal ini Bapak Danrem 141/ TP Brigjen TNI Budi Suharto, S.I.P., M.Si melalui Dandim 1407/ Bone Letkol Inf Moch. Rizqi Hidayat Djohar,” menyapaikan kepada masing – masing Babinsa agar menjalin hubungan yang baik dengan masyarakat di wilayah binaan.

Dan yang tidak kalah penting, Komsos dengan warga secara langsung hasilnya akan lebih efektif, karena bisa mendapatkan informasi langsung dan mengetahui permasalahan permasalahan yang dihadapi masyarakat, ujarnya Serda Firman.

“Sebagai Babinsa kita dapat segera memberikan solusi yang baik sehingga dapat menyelesaikan permasalahan,” jelasnya. Kemudian dari pada itu Babinsa memiliki tanggung jawab kepada semua warga yang ada di wilayah binaan itu merupakan salah satu tugas aparat kewilayaan, memang sudah selayaknya seorang Babinsa harus dekat dengan warga.

“Babinsa merupakan ujung tombaknya TNI AD di lapangan, maka kegiatan komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa dapat diterima dan membawa banyak pengaruh positif bagi masyarakat,” Jelasnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya
Cegah Banjir Sejak Dini, Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Normalisasi Saluran Air Di Bengo
Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Senin, 19 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah

Berita Terbaru