Dansatgas Tegaskan TMMD Ke 123 Di Tarakan Untuk Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tarakan – Komandan Kodim (Dandim) 0907 Tarakan Letkol Kav Jhon B.C.Simarmata,M.Han menyempatkan diri berbagi sembako kepada warga kurang mampu di lokasi TMMD ke 123 yang berlokasi di RT 16 Kelurahan Karang Harapan,Kecamatan Tarakan Barat,Tarakan, Kalimantan Utara, Sabtu (15/03/2025).

Dalam kunjungannya kali ini, dimanfaatkan Dandim untuk menyapa warga masyarakat serta apa yang menjadi kendala yang dihadapi di lapangan.

Ia mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan untuk masyarakat. Maka saran dan juga pendapat masyarakat sangat penting.

“Hal ini juga kami lakukan untuk menambah keakraban dan sinergi antara TNI dan masyarakat,” ucapnya.

Dirinya juga mengintruksikan kepada personel satgas TMMD untuk tetap semangat dalam menjalankan tugas seperti yang telah direncanakan.

Dandim juga berharap Para Personel Satgas dapat membentuk kebersamaan dan keakraban dengan masyarakat melalui kegiatan TMMD ini.

Sehingga progam ini dapat tercapai tepat waktu dan sinergitas elemen masyarakat dapat terwujud.

Sementara itu, seorang penerima bantuan, Saniah mengatakan sangat beterimakasih dan senang adanya bantuan TMMD terlebih bantuan sembako dari Dandim 0907 Tarakan.

“Kami sangat terimakasih, Adanya TMMD ini kami sangat mendukung dan berterimakasih,” tutupnya.(Pendim 0907).

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Komsos Bersama Aparat Kelurahan Dan Warga
Penguatan Pelayanan Kesehatan Desa : Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Posyandu Kajaolaliddong
Semangat Gotong Royong Siswa MAN 4 Bone Dan Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Di Awangtangka
Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Laksanakan Komsos Pererat Sinergi TNI, Polri Dan Masyarakat Lebongnge
Intensifkan Pembinaan Teritorial, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Temui Warga Binaan
Optimalisasi Kamtibmas Melalui Patroli Malam Babinsa Kodim 1407/Bone
Optimalkan Layanan Posyandu, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Turun Langsung Ke Desa Tocina
Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Turut Bantu Kesehatan Balita Di Posyandu Anggrek 1, Desa Bacu

Berita Terkait

Sabtu, 29 November 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Komsos Bersama Aparat Kelurahan Dan Warga

Sabtu, 29 November 2025 - 00:00 WIB

Penguatan Pelayanan Kesehatan Desa : Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Posyandu Kajaolaliddong

Sabtu, 29 November 2025 - 00:00 WIB

Semangat Gotong Royong Siswa MAN 4 Bone Dan Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Di Awangtangka

Jumat, 28 November 2025 - 10:47 WIB

Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Laksanakan Komsos Pererat Sinergi TNI, Polri Dan Masyarakat Lebongnge

Jumat, 28 November 2025 - 00:00 WIB

Intensifkan Pembinaan Teritorial, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Temui Warga Binaan

Berita Terbaru