Danramil Tonra Hadiri Musyawarah Pembentukan Panitia Pilkades Desa Bulu-Bulu

Sabtu, 3 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Danramil 1407-16/Tonra Lettu Inf Akhyar Budiman S.I.Kom menghadiri Musyawarah pembentukan panitia penjaringan pilkaded yang bertempat di Aula kantor Desa Bulu-Bulu Kecamatan Tonra Kabupaten Bone Jumat (02/09/2022).

Sosialisasi pembentukan panitia pilkades merupakan tahapan awal dalam rangka penjaringan dan penyaringan calon perangkat desa, dimana sosialisasi ini diselenggarakan agar warga masyarakat baik dari dalam desa itu sendiri maupun dari luar desa tersebut mengetahui bahwa akan diadakan pendaftaran calon perangkat desa serta untuk menyampaikan syarat-syarat yang harus di penuhi bakal calon

Kegiatan di hadiri Andi Herman(mewakili camat tonra),Lettu Inf Akhyar budiman S.I.com Danramil 16 tonra) Aipda andi wijaya Bhabinkamtibmas desa Bulu-Bulu,Drs.H muh arif.Mm.kepala desa Bulu-Bulu (Suhadi hamid Ketua BPD.),Para Aparat Desa,Para Calon Panitia,Tomas,Toda,Toga,Topem dan Tokoh Perempuan.

Diadakanya kegiatan Musyawarah Pembentukan Panitia ini dalam rangka untuk menjaring bakal calon perangkat desa dalam mengisi kekosongan jabatan perangkat desa ini yakni Kasi Kesra dan Kasi Pemerintahan di Pemerintahan desa Bulu-Bulu Kecamatan Tonra Kabupaten Bone.(*)

Berita Terkait

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya
Cegah Banjir Sejak Dini, Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Normalisasi Saluran Air Di Bengo
Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Senin, 19 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terbaru