Danramil 412-05/TBU Kapten Inf M. Latif selaku Komandan Upacara di Hari Peringati Pahlawan Ke-77 di Tubaba

Kamis, 10 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tuba Tengah – Dandim 0412/LU di wakili Oleh Kasdim 0412/LU Mayor Inf A.Sunarya.S.Sos. menghadiri kegiatan Upacara Peringati hari Pahlawan Ke-77 Tahun 2022 dengan Tema” Pahlawanku Teladanku” bertempat di Lapangan Pemkab Tulang Bawang Barat Jln. Tuan Rio Sanak Tiyuh (Desa) Panaragan Komplek Perkantoran Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat Kec.Tulang Bawang Tengah Kab.Tulang Bawang Barat pada 10/11/2022.

Tampak Hadir dalam kegiatan tersebut, Para Forkopimda atau yang mewakili, Para Kadis, LVRI, Para Camat, dan Para Tamu Undangan Lainnya. Selaku Pejabat Petugas Upacara, Irup PJ. Bupati Tulang Bawang Barat Dr. Zaidirina, S.E.,M.SI., Dan Up Kapten Inf M. Latif., Paup Kadis Sosial Ir. Somad.S.P., M.M., Pembacaan UUD 1945 oleh Wakil Ketua Keorganisasian dan Pengkaderan Karang Taruna Tubaba Hotlan Turnip, Pembacaan pesan” Pahlawan Nasional oleh Oleh Asisten III. Pemkab Tulang Bawang Barat. Hi. M.Rasidi.SH.MH. dan diikuti oleh Seluruh Peserta Upacara.

Amanat Mensos RI Tri Rismaharini yang dibacakan oleh PJ. Bupati Kab Tubaba mengatakan, Memperingati Hari Pahlawan Bangsa yang gugur di medan laga. Dalam renungan dan Do’a dan yang sungguh- sungguh untuk menemukan kembali jejak para Pahlawan dalam hidup kita sebagai Bangsa dan Negara Merdeka.

Kita hidupkan kembali dalam benak kita perjuangan para Pahlawan Bangsa. Dari para Pejuang yang gugur dalam pertempuran mempertahankan Kemerdekaan RI.

Penting kita resapi semangat dan keikhlasannya. Dengan hanya berbekal bambu runcing pun, para Pahlawan dengan semangat bergerak serempak menghadang musuh yang merupakan Pemenang Perang Dunia dengan persenjataan terbaiknya. Merdeka atau Mati!

Mari kita berantas kebodohan, Perangi Kemiskinan dan upaya pecah–belah bangsa untuk mewujudkan masyarakat Adil dan Makmur. Menyongsong masa depan yang cerah.

Diakhir Amanat PJ Bupati menyampaikan, Pahlawan akan menjadi teladan bagi kita mengarungi masa–masa penuh tantangan. Teladan bagi kita menata masa depan dan menjadi Pemenang. Selamat Hari Pahlawan Tahun 2022. Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat.”#red. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang
Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng
Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air
Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:03 WIB

Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Berita Terbaru