Danramil 09/Muara Samu Hadiri Kegiatan Piodalan Di Desa Binaan

Rabu, 12 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0904/Paser Korem 091/ASN Kodam VI/Mlw, Kecamatan Muara Samu. Bertempat di Tempat Ibadah Umat Hindu Desa Tanjung Pinang Kecamatan Muara Samu telah dilaksanakan Kegiatan Piodalan/Hari Ulang Tahun Pure Wana Dharma yang ke 25 Tahun. Rabu (12/2/2025)

Danramil 0904-09/Muara Samu Letda Inf Marso Edi bersama Sertu Wahono Babinsa Tanjung Pinang memenuhi undangan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Pure Wana Dharma yang ke 25 Tahun.

Beliau disambut hangat oleh Bapak Yadianto selaku Pemangku Agama di Desa Tanjung Pinang dan didampingi oleh Bapak Beni Pemangku Agama Hindu Kabupaten Paser.

“Kami telah memperingati Hari Ulang Tahun Pure yang ke 25, tepatnya di Desa Tanjung Pinang Kecamatan Muara Samu” ujar Letda Inf Marso Edi.

Kegiatan ini sering kita sebut dengan puja wali dimana pure ini dijadikan tempat ibadah oleh para Umat Hindu dan kami menganggap bahwa tempat ini suci, ujar Bapak Yadianto selaku Pemangku Umat Hindu Tanjung Pinang.

Tidak hanya dari Kabupaten Paser saja namun dari Sengayam Provinsi Kalsel pun ikut hadir dalam kegiatan hari ini.

Kami juga berterima kasih atas hadirnya Bapak Danramil beserta Babinsa dalam kegiatan kali ini, sehingga dapat menciptakan suasana yang aman dan kondusif selama pelaksanaan Ibadah.

Dim 0904/Psr

Berita Terkait

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Berita Terbaru