Dandim Bone Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus Ukir Sejarah Percantik Kantor Persit

Jumat, 16 Mei 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Dandim 1407/Bone Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus menggagas merenovasi kantor Persatuan Istri TNI (Persit) Kartika Chandra Kirana Kodim 1407/Bone, bertempat di Makodim 1407/Bone, Jl. Lapatau, Kab. Bone. Kamis (15/05/25).

Pembangunan kantor organisasi persatuan istri TNI itu terus berlanjut tahap demi tahap, seperti yang terlihat yakni pembongkaran/pemasangan atap kantor.

Dalam keterangannya, Komandan Kodim 1407/Bone Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus menyampaikan, pembangunan kantor dilakukan untuk menunjang kegiatan organisasi Persit Kodim 1407/Bone.

Selain itu, untuk memberikan manfaat bagi Persit dalam mendukung tugas Kodim 1407/Bone maupun kesejahteraan ibu-ibu Persit.

“Dengan dibangunnya kantor ini, diharapkan Persit bisa melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya ke depan,” kata orang nomor 1 di Kodim 1407/Bone itu.

Berita Terkait

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam

Berita Terbaru