Dandim 0904/Paser Hadiri Pemusnahan 106 Barang Bukti Tindak Pidana Umum Di Kejari Paser

Selasa, 14 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASER – Kodim 0904/Paser, Kecamatan Tanah Grogot. Dandim 0904/Paser Hadiri kegiatan Pemusnahan 106 Barang Bukti Perkara Tindak Pidana Umum di Halaman Kantor Kejari Paser, ribuan pil obat terlarang diblender. Selasa(14/6/2022)

Pemusnahan Barang Bukti Tindak Pidana Umum

Dalam kegiatan tersebut dijelaskan bahwa ada 106 perkara yang dibagi menjadi beberapa jenis kasus seperti Narkoba, Pembunuhan, Asusila, Pemerkosaan, UU ITE dan perampokan.

“Dari segi jumlah perkara wilayah Paser ini mengalami penurunan dari tahun sebelumnya” ujar Rajendra Wiritanaya, S.H selaku Kajari Paser.

Untuk Kasus Narkoba saya harap terus menurun kalau bisa tidak ada lagi karena akan mempengaruhi generasi Muda kita apalagi untuk para pelajar.

Diharapkan juga dari pihak Pemkab Paser dapat mengajukan ke Pemerintah Provinsi dalam pembuatan Panti Rehabilitasi yang ditujukan kepada anak-anak kita yang masih belajar di bangku sekolah, Kajari menambahkan.

Kegiatan ini ditutup dengan pemusnahan barang bukti tindak Pidanan Umum untuk obat obatan diblender dan dibuang ke selokan, senpi dan Sajam dipotong-potong serta Hp di pukul menggunakan palu.

Dim 0904/Psr

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru