Nagan Raya, Komandan Kodim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H. memimpin upacara bendera mingguan bertempat di Lapangan Upacara Makodim 0116/Nagan Raya Jln. Perkantoran Suka Makmue Kabupaten Nagan Raya, Senin (25/03/2024).
“Bertindak sebagai Komandan upacara Pasi Intel Letda Inf Darmawan dan Perwira Upacara Pers Kodim 0116/Nagan Raya Kapten Inf Amrin yang diikuti oleh ratusan personel TNI Kodim 0116/Nagan Raya.
Usai pelaksanaan upacara Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Fairuzzabadi, S.H. menghimbau kepada seluruh personel TNI Kodim 0116/Nagan Raya Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan di Bulan yang penuh Berkah ini yaitu bulan Ramadhan 1445 Hijriah.
“Dikesempatan tersebut Dandim 0116/Nagan Raya juga menghimbau kepada seluruh persoonel TNI Kodim 0116/Nagan Raya untuk selalu menjaga kesehatan dengan cara rajin berolah raga dan makan-makanan yang bergizi.
Di Akhir Kata Dandim 0116/Nagan Raya Menyampaikan Jaga Kekompakan Hati Hati dalam melaksanakan Tugas untamakan Paktor keamanan dalam melaksanakan tugas dimanapun berada ucap Dandim.












