Dampingi Petani Diwilayah,Babinsa Koramil 0907/04 Tarut Bantu Rawat Kebun Jagung

Jumat, 22 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tarakan – Peran serta Babinsa Jajaran Kodim 0907/Trk dalam mensukseskan ketahanan dibuktikan dengan selalu aktif memberikan penyuluhan dan pendampingan terhadap petani diwilayah binaan masing – masing.

Seperti pendampingan yang dilakukan babinsa Koramil 0907/04 Tarut Koptu Junjungan Simanjuntak yang ikut serta membantu dalam perawatan Jagung dilahan milik Bapak Deni diwilayah RT.20 Kel.Juata Permai,Kec.Tarakan Utara,Jumat(22/03/2024).

Komandan Kodim 0907/Trk Letkol Kav Jhon B.C.Simarmata mengatakan,bahwa kehadiran Personil Babinsa tersebut merupakan salah satu upaya memotivasi dan untuk meningkatkan ketahanan pangan di wilayah.

“Kami sebagai aparat kewilayahan akan berusaha selalu ada untuk warga, ini adalah tugas kami membantu petani mewujudkan program pemerintah untuk keberhasilan swasembada pangan”ucapnya.

Baginya,kegiatan seperti ini sudah menja rutinitasnya sehari–hari sebagai Babinsa. Untuk selalu berusaha hadir di tengah–tengah masyarakat, untuk melakukan sesuatu yang bermanfaat.

“Kita turun langsung ke  lahan pertanian warga binaan untuk membantu mereka.Ini adalah salah satu upaya untuk meningkatkan ketahanan pangan,Jadi mulai tahap hingga panen tetap kami dampingi”,ungkapnya.

ia berharap kebersamaan seperti ini akan dapat mempererat jalinan silaturahmi antara TNI dengan rakyat,dan progam ketahanan pangan dapat berjalan”,pungkasnya.

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru

TNI & POLRI

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Jan 2026 - 14:25 WIB